Jumat, 01 Februari 2019

Tips Cara Mengatasi Kram di Perut

Tips Cara Mengatasi Kram di Perut,- Kram perut merupakan kondisi di mana seseorang mengalami sensasi melilit, kaku dan nyeri yang sangat tidak menyenangkan. Timbulnya kram perut pun dapat terjadi secara tiba -tiba atau bahkan hilangnya pun secara tiba – tiba. Hal itu tergantung dari penyebab kram perut yang di alami oleh penderita.

Penyebab Kram Perut

Penyebab kram perut sangatlah bervariasi. Pada wanita, biasanya kram perut sering di alami ketika hari pertama datang bulan.

Selain dari itu, penyebab kram perut lainnya yang dapat terjadi pada wanita dan laki adalah sebagai berikut :

Stres
Menstruasi
Akibat telat makan
Lama berada di ruang AC
Aktivitas fisik berat atau olahrga
Makanan dan minuman
Kondisi penyakit tertentu seperti batu ginjal, lambung, kista ovarium, usus buntu, endrometriosis atau kista coklat, masalah di katung empedu, infeksi saluran kemih, fibroid rahim, maag, hernia atau organ lainnya.

Bagaimana dengan Kram Perut pada Ibu saat Hamil Tua dan Muda, Berbahayakah ?

Anda tidak perlu khawatir jika mengalami kram perut saat hamil, karena kondisi tersebut adalah hal yang wajar dan di alami saat hamil.

Di mana seiring dengan perkembangan janin dan rahim yang membesar akan terjadi berbagai perubahan pada tubuh ibu hamil yang salah satunya kram perut.

Namun jika kram perut yang ibu hamil alami di iringi dengan gejala lainnya, maka hal itu harus di waspadai seperti :

Muntah
Demam
Menggigil
Keluar cairan
Flek atau darah dari vagina
Rasa sakit saat buang air kecil
Kram perut tersa sangat berat dan tidak menghilang

5 komentar: